sarana dan prasarana

KOTAK SARAN untuk memberikan saran, masukan bagi DISDIKPORA

Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga menyediakan Kotak Saran bagi masyarakat yang ingin menyampaikan saran, masukan ataupun pengaduan secara tertulis berkaitan dengan pelayanan yang diberikan. Adapun hasil dari Kotak Saran yang ada, nantinya akan dijadikan bahan evalusi bagi DISDIKPORA agar kedepannya dapat lebih meningkatkan lagi pelayanannya kepada masyarakat. Saran, masukan ataupun pengaduan yang ada nantinya akan […]

sarana dan prasarana

ARENA BERMAIN MINI, untuk meringankan beban orang tua selama melakukan pengurusan berkas dan lain-lain

untuk meringankan bebab masyarakat yang sedang menunggu pengurusan berkas-berkas/keperluan yang ada, khususnya bagi yang membawa anak kecil. DISDIKPORA Fakfak menyediakan arena bermain mini bagi anak-anak agar anak-anak tidak jenuh atau agar anak-anak tidak mengganggu ketertiban ruangan maka disediakan Arena bermain mini sebagai bentuk solusinya. keberadaaan arena bermain mini ini diharapkan dapat meringankan beban para orang […]

sarana dan prasarana

PEDULI IBU MENYUSUI, DISDIKPORA FAKFAK sediakan Bilik Laktasi

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (DISDIKPORA) menyediakan Bilik Laktasi bagi pegawai atau masyarakat yang sedang menunggu pelayanan di linkungan Dinas. Penyediaan Bilik Laktasi ini sebagai bentuk kepedulian kepada para pegawai wanita ataupun masyarakat umum khususnya ibu menyusui yang sedang melakukan pengurusan berkas ataupun hal-hal lain yang berhubungan dengan dinas dan berada dilingkungan dinas.